Assalamualaikum sahabat Bookmaymadrasah, jika kalian dighibah, sebaiknya jangan pula membalas untuk mengghibah orang yang mengghibahmu. Jika seseorang memfitnahmu, jangan pula kau balas dengan memfitnahnya, jika ada teman menghinamu, lalu jangan pula kau balas untuk menghinanya. Seorang. Dulu ada seorang ulama yang apabila ia di ghibah, ia malah mengucapkan terima kasih kepada orang yang menghibahnya.
seorang syeikh ditanya: “Ada seseorang yang rajin sholat malam dan melakukan banyak amal ketaatan, tapi sayangnya ia banyak ghibah (menggunjing) orang ?”
Syeikh menjawab: “Mungkin Allah memang menjadikannya beramal untuk diberikan pahalanya kepada orang lain !”
Sungguh kerugian yang nyata. Semoga Allah menyelamatkan kita dari ghibah, meski banyak yang melakukannya dengan polesan agama. Amin…
DR, Musyaffa’ Ad Dariny, MA حفظه الله تعالى
Courtesy of Mutiara Risalah Islam
Pengertian Gibah
Ghibah sebagaimana telah jelas pengertiannya yang terdapat dalam sebuah hadits riwayat Muslim, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda
Baca selengkapnya https://muslimah.or.id/9986-jagalah-lisanmu-dari-ghibah.html
Pengertian Gibah
Ghibah sebagaimana telah jelas pengertiannya yang terdapat dalam sebuah hadits riwayat Muslim, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda
Baca selengkapnya https://muslimah.or.id/9986-jagalah-lisanmu-dari-ghibah.html
0 Comment for "jangan sampai tanpa sadar kita memberikan pahala ke orang lain, dan menghilang pahala kita"