Assalamualaikum sahabat Bookmaymadrasah, berikut akan kami berikan contoh surat kelengkapan Permohonan Izin Tatap Muka di masa New Normal. kelengkapan berkas
untuk mendapatkan izin pelaksanaan pembelajaran tatap muka tahun pelajaran
2020/2021 dari satuan pendidikan
jenjang SMP dan SD ke gugus tugas
percepatan penanganan covid-19 untuk kabupaten Muratara tahun pelajaran 2020/2021.
Baca Juga :
- Contoh SK Penetapan PPDB 2020
- Begini cara instalasi dapodik 2021
- Begini Cara mengatasi akun dapodik 2021 tidak terverifikasi
- Kebiasaan baru di saat new Normal untuk diperhatikan oleh orang tua siswa
- Lagi Males nulis artikel untuk blog, yah! coba 4 aplikasi ini! Kamu bisa bikin video jadi artikel.
- Contoh Surat Persetujuan orang tua murid untuk belajar di saat New Normal
- Lowongan Kerja PT Sentosa Agri Prima
- Membuat surat resmi perihal permohonan izin penyelenggaraan pembelajaran tatap muka ke tim gugus tugas (format terlampir)
- Melakukan disinfeksi sarana prasarana dan lingkungan satuan pendidikan (lampirkan foto)
- Surat Keterangan tentang ketersediaan sarana prasarana dalam rangka memenuhi protokol kesehatan (fotokopi)
- Surat persetujuan dari orang tua/wali peserta didik (fotokopi beberapa sebagai sampel dan sertakan juga rekapitulasinya)
- Surat kesepakatan bersama antara satuan pendidikan dengan komite terkait kesiapan melakukan pembelajaran tatap muka dengan menerapkan protokol kesehatan (fotokopi)
- Membuat satuan tugas dengan komposisi: (fotokopi SK kepsek), a) Tim pembelajaran, psikososial, dan tata ruang, b) Tim kesehatan, kebersihan, dan keamanan, c) Tim pelatihan dan humas.
- Pemetaan terhadap warga satuan pendidikan yang tidak boleh melakukan kegiatan di satuan pendidikan dan masih menerapkan Belajar Dari Rumah (BDR) (rekapitulasinya)
- Sarana cuci tangan dengan air mengalir (wastafel/galon/ember) dan sabun di depan pagar sekolah (sertakan foto)
- Sarana cuci tangan dengan air mengalir (wastafel/galon/ember) dan sabun di depan ruang guru dan kelas (sertakan foto)
- Seluruh guru, tenaga kependidikan, dan siswa menggunakan masker (sertakan foto)
- Pemeriksaan suhu tubuh di depan pagar sekolah bagi seluruh guru, tenaga kependidikan, dan siswa serta menanyakan adanya gejala batuk, pilek, sakit tenggorokan, dan sesak nafas. (sertakan foto)
- Melakukan pembagian kelompok belajar dalam rombongan belajar yang sama dan pengaturan jadwal pelajaran untuk setiap kelompok dalam Mengatur jarak antar-orang saat duduk, baik di dalam kelas maupun di kantor dan memberikan tanda jaga jarak (sertakan foto)
- Mengatur jarak saat berdiri atau mengantri minimal 1,5 meter dan memberikan tanda jaga jarak. (sertakan foto)
- Melakukan pengaturan lalu lintas satu arah di lorong/koridor dan tangga.(sertakan foto)
- Memasang spanduk yang berisi edukasi tentang protokol kesehatan selama berada di lingkungan sekolah (sertakan foto)
- Kondisi kelas maksimal 18 orang peserta didik (sertakan absen per kelompok belajar: ganjil-genap)
Silahkan download Kelengkapan Permohonan Izin Tatap Muka di masa New Normal
0 Comment for "Kelengkapan Permohonan Izin Tatap Muka di masa New Normal"